Mau tanya nih, ada rencana mau beli digicam buat mendokumentasikan aro saya. Saya tertarik dengan Canon PowerShot A60 (harga sekitar 2,3 juta), CCD 2 M pixel, memori 16 Mb, zoom total 7x.
Apakah cukup untuk menangkap aro dalam keadaan bergerak? (saya lihat dispesifikasinya sih ada fasilitas "fast shoot")
Lalu apakah zoom nya cukup untuk menangkap foto aro dari jarak dekat, seandainya pingin close up aro saya.
Ada yang tahu atau sudah punya mungkin, butuh rekomendasi nih... atau ada info ttg Canon PowerShot A70
Terima kasi atas saran dan infonya,
OPAL
|