Selain faktor genetik dari aro tersebut, faktor perawatan, seperti :
- ukuran (tinggi, lebar dan panjang), bentuk, background aquarium
- Filter dan qualitas air
- lighting
- makanan, jenis dan porsinya
juga memegang peranan penting, aro dgn potensi warna dan body shape yg bagus akan tumbuh maximal seperti yg diharapkan dengan perawatan yg tepat dan benar, sebaliknya jika tidak dirawat dengan tepat dan benar potensi yg ada, tidak akan menjadi yg kita harapkan. Tidak terkecuali aro ukuran besar dan sudah jadi sekalipun. Yg super sendok bisa jadi tidak sendok lagi, yg super merah bisa jadi pudar, hanya ekor lebar dan dayung panjang yg relatif tetap untuk aro besar.
Untuk aro kecil baik warna dan body shape masih besar kemungkinan untuk bisa berubah.
Memiliki Aro bagus tidak hanya diperlukan pengetahuan pemilihan genetik yg bagus akan tetapi juga tehnik pemeliharan yg tepat dan benar.
Seperti kata Pak Ajie :
Quote:
|
lha kayak lihat c*w*k aja ,semboyannya khan yg penting body yahuuud , biar cantik juga he he eh
|
kalau lagi halim, jadi gembrot jadi ndak dan kurang seksi lagi.