Thread: warna ngedrop
View Single Post
Old 09-02-2004, 10:59 AM   #12
Tony 168
NAC MEMBER
 
Join Date: Aug 2004
Posts: 51
Default Re: warna ngedrop

Apakah gerakan ikan seperti biasa atau tidak biasa (lincah , diam , mojok di Aq ?) Makanan apa berubah ?
kalau disertai renang yang agak miring dan kotoran berubah atau tanpa kotoran , ya kemungkinan karena ada infeksi pada saluran cerna , perubahan warna dan gaya renang merupakan tanda adanya suatu yang tidak beres pada aro
Tidak ada salahnya ditambah anti biotik : Ampcillin 500mg , amoxillin 500 mg atau Cyproflaxaxin 500 mg , dosis 2 tablet , setiap hari air diganti 20% dan kasih anti biotik sampai 3 - 5 hari . Jangan lupa temperartur 31 - 32 derajat celcius Penggunaan antibiotik dalam batas normal (dalam dosis dan waktu pemberian ) tidak akan menimbulkan efek samping
Amati perubahan secara seksama
Penggunaan antibiotik adalah ya anti biotik , bukan antiseptik seperti PK , acryvalvin , formaldehide atau antimycotic ( methylen blue , methylen green , etc) -- hati - hati untuk penggunaannya dosis karena efek samping besar

Semoga membantu , ada yang mau nambahin ?
Salam ,
Tony 168 is offline   Reply With Quote